7 Cara Merawat Flashdisk

7 CARA MERAWAT FLASHDISK

Di era teknologi ini,sudah wajar apabila kita sekarang menggunakan teknologi untuk berbagai macam kebutuhan , dan sudah tidak diapungkiri lagi ,bahwa hampir semua masyarakat menggunakan teknologi sambil beraktivitas, misalnya saja ,kita membutuhkan flashdisk untuk mencopy file yang kita butuhkan.Tapi terkadang flashdisk tidak bisa digunakan?Lalu bagaimana yang harus dilakukan?Bagaimana cara merawat flashdisk? Simak informasi yang ada di bawah ini

 

1.Biasakan Untuk di Eject

Flashdisk dapat rusak akibat tidak di eject.Selalu gunakan Safety Remove atau eject ketika akan melepas flashdisk setelah selesai menggunakannya, jangan langsung lepas/cabut. 

2.Rajin melakukan defragment

Lakukan defragment pada flashdisk Anda, supaya file-file dalam flashdisk selalu tersusun rapi dan teratur.

3.Scan dengan Antivirus secara berkala

Lakukan Scan Virus secara rutin dengan Anti Virus terupdate. 

4.Hindari benturan

Barang sekuat apapun, jika jatuh ke lantai pasti bisa membuat kerusakan. Apalagi flash disk yang sangat rentan. Makanya, jaga flash disk Anda dari benturan keras.

5.Jagalah agar tutup flashdisk Anda tidak hilang

berilah tali atau belilah flashdisk yang tutupnya terjamin keamanannya. Sebab hilangnya tutup flashdisk dapat menyebabkan debu mengotori konektor yang ada didalamnya.

6. Jangan sering format

Jangan terlalu sering format flash disk karena dapat rusak dan mengurangi jumlah batasan hapus tulis.

7.Selalu Backup

Hal ini dilakukan agar sewaktu waktu flashdisk anda benar benar tidak bisa diperbaiki dan anda masi memiliki file yang ada di dalam flashdisk tadi 

Jadi itu tadi adalah cara merawat flashdisk 
Jangan Lupa Untuk memberi Subscribe ,Komentar,Atau Melakukan Join pada Blog ini.
Ikuti terus Ibeagra.blogspot.com  

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Perbedaan Google.com dan Google.co.id